Translate

Sunday, August 4, 2013

Penanganan Pasca Panen Jagung


Penanganan Pasca Panen Jagung meliputi:
Penyortiran
Penyortiran adalah Pemisahan Buah yang baik dengan buah yang tidak baik (Rusak, Busuk dll)
ini bertujuan untuk menghindari tertularnya jamur ke buah yang baik.
Perontokan/Pemipilan
Perontokan adalah pemisahan biji jagung dengan tongkol jagung. perontokan bisa dilakukan dengan menggunakan mesin perontok atau mesin pemipil.
Pengeringan
Pengeringan dilakukan dengan cara Konvesional dan secara modern. kalau dengan secara konvesional yaitu dijemur langsung dibawah sinar matahari, kalau cara modern yaitu menggunakan mesin pengering (Drayer). pengeringan dilakukan bertujuan untuk mengurangi kadar air pada jagung.
Pengepakan
Setelah dilakukan pengeringan, jagung yang sudah kering dikemas dalam karung dengan ukuran 50Kg/Karung atau 100kg/karung. baru jagung siap dipasarkan dalam jagung pipilan kering.

No comments: